Perusahaan Listrik Negara (disingkat PLN) atau nama resminya adalah PT. PLN (Persero) adalah sebuah BUMN yang mengurusi semua aspek kelistrikan yang ada di Indonesia. Untuk memaksimalkan pelayanan secara internal PT. PLN Unit Pembangunan Jawa Tengah II menggunakan jasa Jogja Software untuk diterpakan sebagai berikut:
- Sistem Informasi Restitusi SPPD PLN