Js SIPAS, Sistem Informasi Pengelolaan
Arsip Surat

Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Surat (SIPAS) adalah sebuah aplikasi atau perangkat lunak yang dirancang untuk membantu organisasi dalam mengelola dokumen dan surat yang diterima atau dikirim secara efisien dan efektif. Sistem ini memungkinkan organisasi untuk menyimpan, mengakses, melacak, dan mengelola surat dan dokumen lainnya dengan cara yang terstruktur dan terorganisir.

Jogja Software merupakan perusahaan software berkolaborasi denga berbagai intansi untuk membangun sistem persuratan yang terintegrasi antar bagian. Lingkup kerja utama dari sistem SIPAS meliputi surat masuk, disposisi dan surat keluar.

sISTEM iNFORMASI pENGELOAAN sURAT mASUK DAN KELUAR

Fitur Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Surat

Input Surat

Pencatatan surat masuk lengkap dengan nomor, sifat surat dan tujuan bagian surat.

Surat Masuk

Database surat masuk yang diterima, status posisi surat

Surat Keluar

Database surat keluar dari berbagai bagian untuk didistribusikan sesuai tujuan.

Disposisi

Pencatatan pemindahan surat masuk dan status surat.

Rekap

Rekapitulasi data surat keluar masuk sesuai dengan rentang waktu tertentu.

Multi User

Pengaturan hak akses sesuai dengan otoritas masing-masing.

Tampilan Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Surat

Input Surat

Input Surat

merupakan tampilan yang disediakan kepada pengunjung. Display utama ditempatkan di tembok utama yang dapat diakses oleh semua pengunjung menghadirkan informasi loket, runing text informasi dan video.

Berapa Harga Aplikasi Sistem Informasi Pengelolaan Surat?

Pembuatan aplikasi sistem informasi pengelolaan surat adalah investasi penting untuk meningkatkan kehadiran digital, efisiensi operasional, dan interaksi dengan partner. Biaya pembuatan aplikasi ini bervariasi tergantung pada berbagai faktor seperti kompleksitas fitur, desain, dan kebutuhan spesifik.

Testimonial

Pastikan Anda puas dengan produk dan jasa kami. 

Luar Biasa Sofware JsProdeskel sangat membantu mempercepat entry Data Anggota Keluarga dan KK

testimonial 5
Ricky RF

Desa Tegalurung

5/5

Sangat membantu dan saya sangat merekomendasikannya bagi opeator prodeskel desa/kelurahan.

team member 3
Ampenan

Desa Ampenan

5/5
Scroll to Top
Ada pertanyaan? Klik disini!